Materi Kuliah (update: 2023)
Sebelum UTS
- Gaya dan Momen
a. Review gaya dan momen
b. Paralelogram, penguraian gaya
c. Resultan gaya-gaya konkuren dan non-konkuren - Gaya dan Momen
a. Pengertian momen dari sebuah gaya
b. Momen kopel dan momen torsi
c. Resultan gaya-gaya paralel
d. Kesetimbahan gaya-gaya
e. Prinsip kesetimbangan gaya
f. Hukum I dan Hukum III Newton - Internal Forces
a. Pengertian internal forces akibat pembebanan: gaya normal. Gaya geser, momen lentur dan torsi - Kesetimbangan Benda Padat
a. Kesetimbangan benda padat
b. Pengertian tegangan-regangan
c. Hubungan tegangan-regangan
d. Batang dengan beban aksial (sentris) - Sifat-sifat penampang dengan bahan homogen maupun komposit
a. Luas penampang
b. Momen statik
c. Titik berat
d. Momen inersia - Distribusi diskrit Transformasi Sumbu
a. Pergeseran dan perputaran sumbu
b. Momen inersia ekstrim
c. Jari-jari girasi - Pengantar Mekanika Getaran
a. Pengantar
b. Pengenalan sistem derajat tunggal dan jamak
c. Resonansi
d. Redaman
Setelah UTS
- Fluida dan Hidraulika
a. Pengantar
b. Fisika dan teknik sipil
c. Sifat fisik fluida
d. Dimensi dan satuan - Hukum Fisika pada Fluida
a. Fluida Newtonian
b. Hukum II Newton
c. Hukum III Newton - Fluida dalam Gerak Benda Tegar
a. Gerak benda tegar
b. Distribusi tekanan
c. Gerak translasi
d. Gerak rotasi - Mekanika Dinamika
a. Dasar-dasar Mekanika Dinamika dalam bidang Transportasi
b. Pergerakan kendaraan tunggal
c. Statistik pergerakan kendaraan tunggal (kecepatan dan percepatan) - Pergerakan Kelompok Kendaraan
a. Pergerakan kelompok kendaraan (car following theory) - Korelasi Distribusi dan Simulasi Headway Kendaraan
a. Distribusi dan simulasi headway kendaraan - Praktikum Fisika Mekanika
a. Praktikum bidang Hidro
b. Praktikum bidang Struktur